Home / Ekonomi Bisnis (page 3)

Ekonomi Bisnis

Bupati Freddy Pastikan Gerakan Pangan Murah Untuk Masyarakat Kaimana Terus Berlanjut   

KAIMANANEWS.COM – Bupati Kaimana, Freddy Thie, Kamis (7/3/2023) secara resmi membuka kegiatan Gerakan Pangan Murah menyambut Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) yang difasilitasi Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kaimana. Bupati Freddy dalam sambutannya mengatakan, Gerakan Pangan Murah ini merupakan bentuk perhatian pemerintah pusat, provinsi dan daerah untuk menekankan tingginya …

Read More »

Pemda Kaimana dan PT. PLN Serah Terima Hibah Lahan Pembangunan PLTMG 10 MW

KAIMANANEWS.COM – Pemerintah Kabupaten Kaimana bersama PT. PLN (Persero) UIP Maluku-Papua, Rabu (6/3/2024) melakukan penandatanganan serah terima hibah lahan untuk proyek strategis nasional pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Mesin Gas (PLTMG) 10 MW. Hibah lahan yang terletak di lokasi lama Kampung Coa, Distrik Kaimana ini, ditandai penandatanganan dokumen hibah antara Bupati …

Read More »

Besok 7 Maret, Pemkab Kaimana Laksanakan Gerakan Pangan Murah

KAIMANANEWS.COM – Besok, Kamis (7/3/2024) Pemerintah Kabupaten Kaimana melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian melaksanakan Gerakan Pangan Murah dalam rangka menjaga stabilitas pasokan dan harga barang menjelang Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN). Gerakan pangan murah yang akan dimulai pukul 08.00 WIT ini dipusatkan di Balai Diklat Dinas Ketahanan Pangan dan …

Read More »

Dinas Perindagkop Kaimana Lakukan Pemantauan Harga Beras dan 24 Komoditi   

KAIMANANEWS.COM-  Dinas Perindakop Kabupaten Kaimana mengerahkan tim untuk melakukan ukan pengawasan terhadap 24 harga komoditi dan beras di Kabupaten Kaimana menyusul tingginya harga beras yang terjadi belakangan ini. Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UMKM Kabupaten Kaimana, M. Husein Hassannoesi kepada media ini, Selasa (5/3/2024) mengatakan, saat ini pihaknya sedang …

Read More »

1.665 Nelayan Kaimana Terdaftar Program KUSUKA

KAIMANANEWS.COM – Sebanyak 1.665 nelayan di Kabupaten Kaimana telah terdaftar program Kartu Pelaku Usaha Sektor Kelautan dan Perikanan (KUSUKA). Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Kaimana, Herliena Ubery, A.Pi, M.Si menyebut, Kusuka merupakan kartu identitas tunggal pelaku usaha kelautan dan perikanan. Dasar hukum pelaksanaan KUSUKA adalah Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor …

Read More »

Periode 2023 Samsat Kaimana Raup 4,8 Miliar Pendapatan PKB dan BBNKB

KAIMANANEWS.COM – Periode 2023 lalu, Kantor Samsat Kaimana berhasil meraup pendapatan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) sebesar Rp.4.862.468.500 “Apabila kita akumulasikan untuk penerimaan tahun 2023, pendapatan pajak kendaraan bermotor dan bea balik nama kendaraan bermotor itu sebesar Rp. 4.862.468.500,” ucap Kepala Kantor Samsat Kaimana, …

Read More »

Produksi Ikan Kembung di Kaimana Melimpah, Dinas Perikanan Bantu Cari Pasaran

KAIMANANEWS.COM – Kurang lebih sebulan terakhir, masyarakat Kaimana disuguhkan dengan kehadiran ikan kembung yang oleh warga lokal menyebutnya ikan lema. Melimpahnya produksi ikan kembung di Kaimana memang sudah terjadi hampir setiap tahun, tepatnya bulan Januari hingga Februari. Namun berbeda dengan tahun ini, dimana hasil tangkapan nelayan benar-benar melimpah, hingga membuat …

Read More »

BPS Kaimana Sebarkan 47 Petugas Susenas di 7 Wilayah Distrik

KAIMANANEWS.COM – Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Kaimana kembali menurunkan 47 petugas untuk melakukan Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas) Tahun 2024. Sebelum turun lapangan, puluhan petugas ini dibekali pengetahuan melalui pelatihan yang digelar secara online pada 21-27 Januari 2024, serta pelatihan secara offline di Grand Papua Hotel Kaimana pada 29-30 …

Read More »

Tahun Ini, Dinas Perikanan Kaimana Fokus Siapkan Sarpras untuk Masyarakat

KAIMANANEWS.COM- Dinas Perikanan Kabupaten Kaimana dalam tahun 2024 in akan lebih fokus pada penyiapan sarana prasarana (Sarpras) perikanan untuk menunjang kegiatan masyarakat nelayan maupun para pembudidaya. Bantuan sarana prasana akan disiapkan dan didistribusikan kepada masyarakat, perorangan maupun kelompok yang benar-benar menjalankan aktivitas di bidang perikanan dan kelautan. Kepala Dinas Perikanan …

Read More »